Alur Pendaftaran Seleksi Akademik PPG Dalam Jabatan Kemenag Tahun 2018
Beberapa tahapan yang harus dilakukan oleh guru serta artinya dalam proses seleksi akademik PPG dalam jabatan Kementerian Agama tahun 2018.
Proses Pendaftaran yang harus dilakukan oleh guru yang terpilih sebagai peserta seleksi akademik PPG dalam jabatan tahun 2018:
1. Login guru melalui akun simpatika
2. Melakukan pengecekan persyaratan persyaratan yang harus dilengkapi.
3. Melakukan isian data serta lengkapi persyaratan berupa upload data.
4. Menunggu proses approval dari admin Kemenag.
5. Jika diterima maka masuk mendapat kandidat calon seleksi PPG tahun ini.
6. Jika ditolak namun masih ada waktu untuk proses registrasi maka lakukan pengecekan persyaratan kembali seperti pada nomor dua.
7. Jika guru ditolak dan waktu pendaftaran seleksi telah habis Maka menunggu jadwal seleksi PPG berikutnya.
Untuk lebih jelas silakan lihat alur diagram di bawah ini:
0 Response to "Alur Pendaftaran Seleksi Akademik PPG Dalam Jabatan Kemenag Tahun 2018"
Post a Comment